Jaminan Kami

Kami sebagai toko online dan website yang menjual peralatan hidroponik, memberikan jaminan sebagai berikut:

  1. Kami menjamin semua data-data yang anda berikan melalui website ini adalah aman dan tidak akan digunakan untuk keperluan selain yang terdapat di website ini.
  2. Kami menjamin barang yang anda beli adalah sesuai dengan deskripsi yang diberikan, anda sebagai customer berhak untuk mengembalikan barang jika tidak sesuai dengan deskripsi dan anda berhak mendapatkan pengembalian dana 100% sesuai dengan nilai barang.
  3. Kami menjamin setiap transaksi yang terjadi melalui website ini dengan data yang ada di website ini adalah transaksi yang aman dan setiap nilai yang anda berikan akan mendapatkan barang seperti yang anda inginkan.
WhatsApp chat